Singkawang, MC – Sekretariat Daerah Kota Singkawang melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan lelang (KPKNL) Singkawang,  akan melaksanakan lelang Non-eksekusi Wajib Barang Milik Daerah (BMD) berupa :

No. Objek Pajak Nilai Limit (Rp) Uang Jaminan (Rp)
1. Satu Paket Barang Invetaris Barang Milik Daerah Kota Singkawang 4.106.000 2.000.000
2. Sepeda Motor Honda Supra KB 5915 CT

No Rangka MH1KEV9182K007508

No Mesin KEN9E-1007448
No BPKB 4734941
STNK (Ket.Kelihangan) BPKB (ada)

An. Pemerintah Kota Singkawang

741.000 300.000
3. Sepeda Motor Yamaha Yupiter 5TP KB 5100 CW

No Rangka MH35TP0013K067448

No Mesin 5TP-067664

No BPKB 8225097

STNK (Ket.Kehilangan) BPKB (ada)

An. Pemerintah Kota Singkawang

1.084.000 500.000
4. Sepeda Motor KB 3904 CJ

No Rangka MH35TP0065K638980

No Mesin 5TP-857639

No BPKB 6723964

STNK (Ket.Kehilangan) BPKB (ada)

An. Pemerintah Kota Singkawang

1.105.000 500.000
5. Sepeda Motor KB 3907 CJ

No Rangka MH35TP0085K653198

No Mesin 5TP-248980

No BPKB 6723969

STNK (Ket.Kehilangan) BPKB (ada)

An. Pemerintah Kota Singkawang

1.000.000 500.000

Rincian paket-paket di atas berdasarkan surat pengumuman lelang dengan Nomor : 000.2.4/1210/BD-02.ASET/2024, Nomor : 000.2.4/788/BD-02.ASET/2024 dan Nomor : 000.2.4/1211/BD-02.ASET/2024.

Pelaksanaan lelang dengan penawaran lelang yang dilakukan secara Open Biding, dan akan dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 16 Juli 2024 bertempat di KPKNL Singkawang Jalan Alianyang Nomor 2 dengan batas waktu penawaran pukul 10.30 WIB (sesuai waktu server).

Bagi yang berminat mengikuti lelang, agar mendaftarkan diri sebagai peserta lelang ke alamat portal.lelang.go.id atau lelang.go.id dimulai sejak ditetapkan pengumuman ini.

Peserta lelang dapat melihat barang yang akan dilelang dimulai sejak ditetapkan pengumuman ini selama jam kerja (08.30 WIB s/d 15.00 WIB) sampai 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang, yang terletak di Jl. Firdaus Kelurahan Pasiran Kecamatan Singkawang Barat, (Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Kota Singkawang).

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi panitia lelang Sekretariat Daerah Kota Singkawang (Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kota Singkawang) Jalan Firdaus Kota Singkawang. Atau melalui narahubung Pengurus Barang Pengguna Disperindag Kota Singkawang Novi (089614641455), BMN BPKAD Kota Singkawang Delsi Suratman (089694418966), atau KPKNL Singkawang (0562) 634803.

Selengkapnya mengenai pengumuman lelang di atas dapat diunduh melalui Link Pengumuman Lelang

Bidang Informasi dan Komunikasi Publik